Terima Komisioner HAM PBB, Panglima TNI Bahas Kerjasama Tehnis Bidang HAM
EXPOSE NET , Jakarta | Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., menerima kunjungan Komisioner Tinggi HAM Regional PBB, Cynthia Veliko yang bertempat di Mabes TNI Cilangkap Jakarta Timur, Selasa (22/8/2023).
Dalam kunjungannya ke Mabes TNI, Komisioner HAM ingin menjajaki kerjasama teknis di bidang hak asasi manusia.
Sementara itu Panglima TNI merespon dengan komitmen untuk terbuka menjajaki kerjasama lebih lanjut, yang nanti akan diimplementasikan baik di pendidikan, maupun untuk prajurit TNI yang akan melaksanakan operasi baik di dalam maupun di luar negeri.
Terima Komisioner HAM PBB / danakirtimedia
Related posts:
Peduli Lingkungan, Babinsa Timika Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan SampahJuli 10, 2024
Panglima TNI Dampingi Presiden RI Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Papua Nugini dan AfghanistanJuli 9, 2024
Pilot Pesawat Tempur Sukhoi SU 27/30 Skadron 11, Tiba di JatimJuli 7, 2024
Wujudkan Sinergi Antar Instansi, Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Latihan MenembakJuli 4, 2024